Bimtek Penilaian Mandiri Maturitas Sistem Pengendalian Intern Pemerintah Terintegrasi Pada Pemda Kebumen
Bimtek Penilaian Mandiri Maturitas Sistem Pengendalian Intern Pemerintah Terintegrasi Pada Pemda Kebumen
KEBUMEN - DPMPTSP mengikuti Bimtek Penilaian mandiri maturitas sistem pengendalian intern pemerintah terintegrasi pada Pemda Kebumen pada tgl 31 Juli sd 1 Agustus di htl Trio Azana. Acara dibuka oleh Sekretaris Daerah dengan peserta dari seluruh asesor dan admin SPIP OPD dan Kecamatan. Penilaian SPIP terdiri dari 3 komponen yg meliputi 1.Rencana/penetapan tujuan (40%), 2.Struktur & proses (30%), 3.Hasil/pencapaian tujuan (30%). Penilaian mandiri dilaksanakan dengan 2 metode yaitu metode aplikasi dan manual/exel dimana penentuan OPD yg akan ditunjuk akan dirapatkan oleh Inspektorat pd hari jumat depan. Namun diharapkan OPD bisa melaksanakan secara maual/exel dimana harapan Inspektorat pada minggu ke 3 bulan Agustus laporan penilaian mandiri oleh masing2 OPD bisa disetorkan ke Inspektorat. #DPMPTSPKabKebumen #MPPKebumen #KebumenProInvestasi #JujurBersihMelayani #KebumenSemarak #ASNBerAKHLAK #BanggaMelayaniBangsa